Minggu, 25 Maret 2012

Uang Mahar


     Jasa seni menghias dan merangkai mahar pernikahan modern maupun klasik dalam berbagai ukuran dan dimensi rangkaian. 
Nilai seni dan makna seserahan pernikahan yang dihasilkan mengandung artian dalam berbagai bentuk rangkaian kreasi, yang tak kalah indahnya dari kreasi yang lain.

       Terima kasih kepada mas Ludvi dan mbak Yanti yang telah mempercayakan hiasan uang mahar dan hiasan peningset pernikahannya kepada kami. Semoga menjadi kenang - kenangan pernikahan anda berdua, semoga menjadi referensi kepada handai taulan, rekan, relasi dan kerabat yang lain. Semoga pernikahan anda berdua membawa keluarga yang sakinnah maa waddah wa rahmah... amin. Selamat menempuh hidup baru.

    Disain uang mahar mas Ludvi dan mbak Yanti ini berinisial tanggal pernikahan, yaitu tanggal 30 Maret 2012 dengan rangkain uang sebesar Rp. 332.000,- dengan frame belgi berukuran 30x40 cm, warna emas.


lihat harga

Tidak ada komentar:

Posting Komentar